Pusat Bantuan FxPro: PLATFORM MT4 & MT5

Bagaimana cara memasang perintah tunggu di MT4?

Order Tunda adalah instruksi untuk membuka posisi apabila suatu instrumen mencapai harga yang sudah ditentukan sebelumnya oleh anda sendiri.
Anda dapat memasang Order Tunda lewat kotak ‘Order’. Sederhana sekali dengan merubah 'Tipe' dari 'Eksekusi Instan / Market' ke 'Order Tunda' . Lalu akan muncul menu di bawahnya dimana anda ingin memasang Order Buy Limit, Sell Limit, Buy Stop atau Sell Stop. Anda juga bisa memasang batasan harga, jatuh tempo dan di jam berapa.

Mohon diingat bahwa Buy stops & Sell stops harus dipasang di atas harga pasar yang sedang berjalan sedangkan Sell stops dan Buy limits harus dipasang di bawah harga yang sedang berjalan.
Apakah artikel ini membantu?